Tips Memilih Batako yang Baik Untuk Dinding Rumah

SaungMaman - Tips Memilih Batako yang Baik Untuk Dinding Rumah

Batako merupakan material yang biasa digunakan selain bata merah untuk dinding rumah. Batako terbuat dari campuran semen dan air yang kemudian dipadatkan dan dicetak bentuk balok atau persegi panjang. Batako juga ada yang dicampurkan dengan semen, pasir, dan batubara.

Tips Memilih Batako yang Baik Untuk Dinding Rumah | Image source: Pixabay

Batako mempunyai keunggulan dibagian harga dibandingkan dengan batu bata. Tetapi kelemahannya adalah batako memiliki kekuatan yang tidak sekuat batu bata. Oleh sebab itu indotrading menyiapkan penjual batako dengan berbagai jenis kebutuhan anda.

Tips Memilih Batako

Berikut merupakan cara atau tips yang digunakan untuk memilih batako yang baik untuk dinding rumah.

1. Melihat Permukaan Batako

Batako yang memiliki kualitas bagus biasanya akan memiliki tekstur permukaan yang lembut. Karena itu menyatakan tingkatan dalam porositasnya akan semakin kecil dan tidak mudah keropos.

2. Bandingkan Berat

Bobot batako biasanya akan menunjukkan kualitasnya bagus atau tidak. Karena semakin berat berarti menandakan memiliki kepadatan campuran material nya semakin bagus, jika berat batako semakin enteng berarti kualitas pada batako tersebut kurang bagus.

3. Lihat Bentuk

Bentuk atau presisi batako akan memiliki perataan di permukaan batako juga bisa anda gunakan sebagai tips memilih batako yang baik. Hal itu harus diperhatikan karena jika batako anda tidak memiliki permukaan yang tidak rata, akan semakin sulit untuk menempel di dinding.

4. Cek Kepadatan

Cara mengecek kepadatan ini anda bisa melakukan dengan memukul batako menggunakan jari. Jika suara nya sangat terdengar berarti kualitas kurang bagus, tetapi semakin tidak adanya suara, maka kualitas batako tersebut semakin bagus. Produk seperti itu mempunyai kesolidan dalam campuran material yang bagus pula.

Berikut merupakan tips memilih batako yang baik untuk dinding rumah anda. Anda bisa beli batako di Indotrading, menyiapkan penjual batako dengan harga murah dan terpercaya. Selain itu anda juga bisa menemukan penjual terlengkap untuk kebutuhan anda.

Baca juga: Hal-hal yang Perlu Diperhatikan dalam Memilih Rumah Kost

Segera buat permintaan beli batako ada dengan jumlah yang besar karena ada penawaran harga yang menarik untuk mendapatkan batako termurah dengan memiliki kualitas terbaik.

Demikian info mengenai   Tips Memilih Batako yang Baik Untuk Dinding Rumah yang bisa saya bagikan kali ini, semoga bermanfaat bagi Anda yang membutuhkan. 

Tips Memilih Batako yang Baik Untuk Dinding Rumah

You Might Also Like:

Tidak ada komentar: